KAPOLSEK TURI IPTU.KUSNANDAR,SH MEMBERI HIMBAHUAN KAMTIBMAS DAN PEMBAGIAN TAKJIL DI MASJID BAITUR ROHIM DUSUN GALANG DESA SUKOANYAR KEC.TURI KAB. LAMONGAN

ANALISAPUBLIK.COM (Lamonga)-
Kapolsek Turi, IPTU. Kusnandar, SH,
Beserta Anggota Mengharap berkah di bulan suci Ramadhan,Melaksanakan ibada sholat Jum’at di Masjid Baitur rohim Dusun Galang Desa Sukoanyar Kecamatan Turi, Kabupaten Lamongan. Jum’ at (31/03/2023).

Pelaksanaan pembagian takjil dan memberi himbauan jamaah jum’at Masjid Baitur rohim Dusun Galang Desa Sukoanyar sehabis Sholat jum’at,
Oleh Kapolsek Turi, IPTU. Kusnandar, SH.

Kapolsek Turi IPTU KUSNANDAR.S,H memberi himbuhan Kamtibmas di lingkungaan Desa Sukoanyar diantaranya tentang
1.Pemakaian Sond sistim terlalu keras suaranya disaat patrol buka sahur.
2.Batasan Jam penggunaan pengeras suara pada saat tatadarusan
3.Larangan penggunaan knalpot Brong sehingga mengganggu lingkungan dibukan puasa romadhon
4.Himbauan sayangi anak anda pastikan Pukul. 22.00 Wib. anak anda sudah ada dirumah supaya tidak menjadi pelaku maupun korban tindak kejahatan jalanan

Berbagi takjil di bulan Ramadhan merupakan kegiatan yang sangat berharga untuk melipatgandakan amal kebaikan. Serta menjadi kesempatan untuk membahagiakan orang yang berbuka puasa

Menurut Kapolsek Turi IPTU Kusnandar. S,H. mengatakan “berbagi takjil menjadi program rutinitas Polsek Turi.

“Jadi selama bulan Ramadan kita akan laksanakan giat berbagi takjil untuk buka puasa. Kepada Jamaah Jum’at dan para warga,” katanya kepada Awak Media.

Pembagian tadi dimulai dari pukul 16.00 WIB dan selesai pukul 16.45. Ini sebagai wujud kepedulian sosial untuk membantu meringankan beban saudara-saudara kita di luar sana yang masih membutuhkan uluran tangan,” katanya.

Program berbagi takjil di bulan Ramadan ini rutin dilaksanakan setiap hari Jumat. Nama programnya Jum’at Keliling.

“Setiap Jumat keliling kita rutin berbagi. Kalau hari biasa kita berbagi nasi kotak dan setelah memasuki bulan Ramadan kita ganti menjadi takjil,” katanya.

“Tentu hal itu sangat bermanfaat bagi warga. Apalagi kepada para jamah sholat jum’at diberikan sangat bermanfaat untuk mengawali buka puasa,” katanya

Editor           Nur
Publisher     APBP

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *